Komunitas Perempuan Peduli Depok (KP2D) Berbagi Ta’jil Berkah Ramadhan

Komunitas Perempuan Peduli Depok (KP2D) Berbagi Ta’jil Berkah Ramadhan

Multi News Magazine (20/05/2019) Depok ~ Tepat pukul 17.30 sore, Komunitas Perempuan Peduli Depok atau yang biasa dikenal dengan KP2D bergegas membagikan ta’jil kepada para pengguna jalan di beberapa titik perempatan ruas jalan Margonda raya.

Inawati Neih, selaku pimpinan tertinggi KP2D mengucapkan banyak terima kasih kepada pihak resto KEDAY N’DUY yang telah membantu mensukseskan acara bagi-bagi takjil Ramadan.

Dan Inawati berharap acara tersebut dapat menjalin kepedulian dan kebersamaan keluarga besar KP2D dengan masyarakat di bulan suci ramadan ini. (Erna Miltiningsih)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *